Sambutan

Odi Nurdiawan, M.Kom

Selamat datang di web site program studi Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) jenjangSarjana. Program Studi RPL didirikan berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No 166/M/2020. Anda akan mendapatkan berbagai informasi dari web site ini mulai dari Profile Program Studi, Informasi Kegiatan Akademik dan Kemahasiswaan , Pelaksanaan Tridarma Pendidikan Tinggi, serta Informasi Job Karir bagi Alumni .

Terimakasih kepada semua pihak yang telah turut serta mengembangkan web site ini